Kehilangan Nomor ID Geonusantara
Setiap Keluarga Geonusantara yang telah dinyatakan lulus seleksi akan mendapatkan Nomor ID Geonusantara dimana ID tersebut digunakan dan diperlukan untuk otorisasi dalam melakukan aktivitas-aktivitas Geonusantara. Nomor ID ini pula yang menjadi salah satu identitas dan bukti bahwa yang bersangkutan menjadi Keluarga Geonusantara. Namun tidak jarang pada beberapa kasus, Keluarga Geonusantara kehilangan Nomor ID Geonusantara. Maka yang bersangkutan harus menghubungi Administrator Geonusantara dengan format sebagai berikut :